Kapolda Cek Randis Jelang Operasi Ketupat Tinombala 2021

<p>Foto: Kapolda Sulteng cek Randis.</p>
Foto: Kapolda Sulteng cek Randis.

Berita kota palu, gemasulawesi– Kapolda Sulawesi Tengah cek kesiapan Kendaraan dinas (Randis) jelang operasi ketupat Tinombala 2021.

“Semua kendaraan harus dalam kondisi baik dan tidak ada alasan rusak, sehingga dapat menghambat tugas operasi nantinya,” ungkap Kapolda Sulawesi Tengah, Irjen Pol. Abdul Rakhman Baso, usai mengecek kendaraan dinas lalu lintas, Sabtu 1 Mei 2021.

Ia mengatakan, rawat kendaraan dinas sebagaimana merawat milik pribadi. Apabila ada kerusakan segera dilaporkan secara berjenjang perbaikan, sehingga selalu siap pakai.

Satu persatu kendaraan dinas dibuka dan diperiksa untuk mengetahui kondisi kendaraan jelang Operasi Ketupat Tinombala 2021.

Baca juga: Operasi Keselamatan Tinombala 2021 Sulteng: Larang Mudik Lebaran

Baca juga: Disperindag Parimo: Harga Sembako Stabil Hingga Idul Fitri

Baca juga: Polisi Tangkap Pelajar Curi Uang Tunai di Banggai

“Jangan meremehkan tugas karena banyak masyarakat diluar sana membutuhkan pelayanan kita,” pesannya.

Kegiatan apel kendaraan lalu lintas jelang operasi Ketupat Tinombala 2021, diikuti beberapa Polres jajaran. Diantaranya, Polres Palu dengan menyediakan delapan unit kendaraan. Dan Polres Donggala lima unit serta Sigi 15 unit.

Baca juga: Operasi Keselamatan Tinombala 2021 Sulteng: Larang Mudik Lebaran

Baca juga: Pemda Parigi Moutong Ancam Beri Sanksi Pejabat Belum Lapor LHKPN

Baca juga: Operasi Keselamatan Tinombala 2021, Laka Lantas Naik 27 Persen

Sementara Direktorat Lalulintas (Ditlantas) Polda Sulawesi Tengah menyediakan 40 unit. Dan sebanyak 58 unit kendaraan ikut apel jelang Operasi Ketupat Tinombala 2021.

Kabid Humas Polda Sulawesi Tengah, Kombes Didik Supranoto menambahkan, Ditlantas mengedepankan fungsi operasional dalam pelaksanaan operasi Ketupat Tinombala 2021.

Baca juga: Puluhan Orang Terjaring Operasi Keselamatan Tinombala 2021 Parigi Moutong

Baca juga: Pemda Lantik Puluhan Pejabat Fungsional Parigi Moutong

Baca juga: Parimo Siapkan Enam Titik Pos Terpadu Mudik Idul Fitri 1442 H

Dibantu satuan operasional lainnya, sehingga kesiapan kendaraan untuk menunjang mobilisasi dalam pelaksanaan operasi perlu dipersiapkan.

“Seluruh Randis dihadirkan untuk pengecekan,” tutupnya.

Baca juga: Pilkada 2020, Kapolda Sulteng Tuntut Personel Netral

Baca juga: Pegawai Positif Covid 19, Layanan Disdukcapil Parimo Tutup

Baca juga: Parigi Moutong Target Sakip Predikat BB

Laporan: Aldi

...

Artikel Terkait

wave

Parigi Moutong Target Sakip Predikat BB

Pemda Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah, menargetkan SAKIP predikat BB atau Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

Pegawai Positif Covid 19, Layanan Disdukcapil Parimo Tutup

Imbas satu pegawainya positif covid 19, layanan Disdukcapil Parimo tutup sementara waktu, Layanan ditutup terhitung Rabu 28 April 2021

Pemda Lantik Puluhan Pejabat Fungsional Parigi Moutong

Wabup Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Badrun Nggai, kukuhkan melantik pejabat fungsional auditor, PPUPD serta Kepala Puskesmas.

Pemda Parigi Moutong Ancam Beri Sanksi Pejabat Belum Lapor LHKPN

Puluhan pejabat dilingkup Pemda Parigi Moutong, Sulawesi Tengah belum menyampaikan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

2021, Puluhan SMP di Parimo Terima Bantuan Rehab RKB

Sebanyak 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, dapat bantuan rehab RKB atau Ruang Kelas Baru.

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.

Tebalnya Tembok "Imunitas" Tambang Ilegal Buranga: Mengapa Hukum Tak Berdaya Dihadapan Reni?

Polres Parigi Moutong dinilai tak bertaring dihadapan Reni salah satu tokoh sentral dibalik beroperasinya tambang ilegal di Desa Buranga.

Diduga Kebal Hukum, Kelompok Haji Anjas, Mustari dan Ahmad Geser Operasi Tambang Ilegal ke Desa Buranga

Dugaan kebal hukum pengelola PETI di Desa Buranga mencuat, seolah tidak perduli hukum aktifitas tambang ilegal Buranga tetap beroperasi.


See All
; ;