Suami Tidak Ada Kerja, Istri Terpaksa Mencuri Demi Susu Anak

<p>Ket. Foto: Ilustrasi/iStock</p>
Ket. Foto: Ilustrasi/iStock

Sulawesi Selatan, Gemasulawesi – Aksi pencurian yang dilakukan oleh perempuan viral di media sosial. Setelah diketahui mencuri demi susu anak. Vidio tersebut diunggah oleh akun Instagram @lambe_turah_makassar, Selasa 29 November 2022.

Bedasarkan unggahan vidio tersebut diketahui lokasi kejadiannya di Mall Panakukang, Makassar, Sulawesi Selatan

Dalam vidio yang diposting akun @lambe _ turah_makassar tampak meperlihatkan seorang perempuan dibawa paksa oleh beberapa security.

Setelah diamankan diposko keamanan di area Mall Panakukang. Wanita itu menyebutkan, identitasnya yang berinisial S.

S lalu menceritakan, alasannya nekat mencuri di salah satu store. Ia mengakui, terdorong kebutuhan ekonomi.

Baca: Ini Motif Pembunuhan Sekeluarga Menggunakan Racun di Magelang

S merupakan mahasiswi salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Makassar menceritakan, bahwa suaminya saat ini tidak bekerja. Padahal anaknya yang berumur 9 bulan membutukan susu.

S pun terpaksa mencuri di store MR.DIY. Kronologi pencurian itu di ceritakan juga oleh Agus salah seorang pegawai MR.DIY.

Agus menjelaskan, awalnya S ini masuk tampak seperti pelanggan pada umumnya. Berkeliling dari satu rak ke rak lainnya, sembari melihat – lihat produk.

Agus yang melihat S kerepotan, berniat membantunya. Saat itu, S terlihat membawa dua kantung belanjaan.

Sewaktu ingin dibantu S menolaknya.

Baca: Terungkap Uang Puluhan Nasabah Bank Sulselbar Hilang Misterius

“Kita dekati dia malah menghindar, dan pergi ke rak lain. Jadi menimbulkan kecurigaan,” ujarnya Agus.

Ketika semua pegawai lengah S lari dengan membawa kabur satu kantung belanjaan. Kemudian Agus melakukan pengecekan 12 pcs produknya hilang.

Agus kemudian mengecek rekaman CCTV dan tertakangkap S membawanya kabur. Dengan sigap Agus segera melaporkan tindakan S kepada petugas keamanan.

S pun diamkan dan dibawa ke posko keamanan. Agus pun memilih damai menyelesaikan permasalahan tersebut.

Pihak S membayarkan kerugian yang dialami oleh manajemen store MR. DIY. Ada pun jumlahnya sebesar Rp 1.114.000.

“Berakhir damai karena pihak S membayarkan produk yang diambilnya,” tutup Agus. (*/NRU)

Editor: Gracesilia Shea Arsiane

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

...

Artikel Terkait

wave

Ini Motif Pembunuhan Sekeluarga Menggunakan Racun di Magelang

Peristiwa tewasnya satu keluarga di Desa Mertoyudan, menggemparkan publik. Motif pembunuhan satu keluarga tersebut karena sakit hati.

Pemuda di Magelang Tega Meracuni Keluarganya Sendiri Hingga Tewas

Pemuda di Magelang, Jawa Tengah diduga melakukan pembunuhan terhadap keluarga sendiri dengan cara mencampurkan racun kedalam minuman

Teror Pembusuran di Salah Satu Jalan di Makassar Memakan Korban

Teror pembusuran di Makassar yang dilakukan oleh sekelompok remaja di Jl Abdullah Dg Sirua, Panakukang, Makassar, Sulawesi Selatan

Perumahan Guru SMA Negeri 1 Distrik Ilaga Hangus Dibakar KKB

Perumahan guru SMA Negeri 1 Distrik Ilaga hangus terbakar akibat ulah dari kelompok teroris KKB Papua, pada Jumat 13 Mei 2022 malam

KKB Papua Kembali Buat Aksi Keributan Kini Seorang Supir Jadi Korban

Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Kembali membuat aksi keributan di Kabupaten Puncak, Papua, seorang supir.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;