Inovasi HP Lipat dengan Desain Premium dan Performa Superior Berkat Chipset Snapdragon 888, Ini Dia Oppo Find N!

Ket foto: HP Oppo Find N (foto/website resmi Oppo)
Ket foto: HP Oppo Find N (foto/website resmi Oppo) Source: (foto/website resmi Oppo)

Kupas tuntas, gemasulawesi - Oppo Find N adalah HP yang pertama kali di rilis tahun 2021 dari Oppo, memasuki pasar dengan kehadiran yang mencuri perhatian.

Dengan harga sekitar Rp17 jutaan untuk varian 8/256 GB, HP Oppo Find N ini menawarkan kombinasi desain premium, layar lipat AMOLED, dan teknologi terkini yang membuatnya unggul di kelasnya.

Salah satu keunggulan HP Oppo Find N yang terletak pada desain bodinya yang premium.

Baca Juga: Mengulik HP ZTE Axon 30 Ultra 5G, Berbekal Desain Elegan dan Performa yang Bertenaga! Langsung Tengok Fitur Lainnya Yuk

Dimana HP Oppo Find N telah menggunakan material kaca Gorilla Glass Victus di bagian depan dan belakang, serta rangka aluminium, ponsel ini memberikan kesan elegan dan tangguh.

Dengan dimensi 132.6 x 140.2 x 8.0 mm saat dibentangkan dan 132.6 x 73 x 15.9 mm saat dilipat, Oppo Find N memadukan keindahan dengan kepraktisan.

Layar lipat dari HP Oppo Find N punya AMOLED yang luas mencapai 7.1 inci dengan refresh rate 120 Hz menawarkan pengalaman visual yang luar biasa.

Baca Juga: HP dengan Keindahan Layar dan Performa Maksimal yang Belum Tersentuh di Indonesia, Ini Dia Vivo X60t Pro Plus!

Dibagian layarnya, HP ini punya resolusi 1792 x 1920 piksel, rasio 22.5:18, dan proteksi Corning Gorilla Glass Victus, tentunya Oppo Find N memberikan kejernihan gambar yang memukau.

Sementara bagian layar eksternal dari smartphone brand Oppo ini panel berjenis AMOLED dengan ukuran 5.49 inci menambah kenyamanan dengan fitur layar tambahan.

Performa Superior dari HP Oppo Find N ditenagai oleh chipset kelas atas Qualcomm Snapdragon 888, OPPO Find N menjanjikan performa superior.

Baca Juga: Ini Kecanggihan dari HP Xiaomi Mi 11i! Hadir dengan Layar Berkualitas Tinggi dan Performa Kamera Terbaik!

Serta ada prosesor octa-core dengan GPU Adreno 660 memberikan kecepatan dan responsivitas yang diperlukan untuk menjalankan aplikasi dan game dengan mulus.

Lanjut ke bagian memorinya, smartphone tersebut telah tersedia dalam pilihan RAM 8 GB atau 12 GB dan memori internal 256 GB atau 512 GB, memberikan fleksibilitas kepada pengguna.

Sistem kamera yang canggih dan dilengkapi dengan tiga kamera belakang, termasuk lensa 50 MP (wide), 13 MP (telephoto), dan 16 MP (ultrawide), OPPO Find N menawarkan kemampuan fotografi yang luar biasa.

Baca Juga: Ini Dia HP Xiaomi Mi Mix Fold, Smartphone Lipat dengan Keanggunan yang Layak Jadi Incaran!

Selain itu ada pula resolusi kamera depan dengan beresolusi 32 MP juga dapat digunakan untuk kamera cover, memberikan kebebasan untuk mengabadikan momen dengan berbagai gaya.

Konektivitas dan pengisian cepat Oppo Find N ini telah mendukung konektivitas 5G, WiFi6, dan NFC, memastikan pengguna selalu terhubung dengan dunia digital.

Ada pula teknologi pengisian cepat 33W memberikan daya tahan baterai 4500 mAh dengan klaim pengisian 55 persen dalam 30 menit dan 100 persen dalam 70 menit.

Baca Juga: Smartphone dengan Gaya Gaming Maksimal, Tengok Yuk Ini Dia Spek HP Black Shark 4 Pro!

Berjalan dengan sistem operasi Android 11 dan ColorOS 12, Oppo Find N dilengkapi dengan beragam fitur termasuk sensor fingerprint samping, speaker stereo, dan dukungan spektrum warna yang luas.

HP Oppo Find N hadir dalam warna Hitam, Putih, dan Ungu, menawarkan pilihan gaya yang sesuai dengan preferensi pengguna.

Inovasi terlipat ini membuktikan bahwa Oppo sebagai pemain kunci dalam dunia teknologi yang selalu berinovasi. (*/Desi)

...

Artikel Terkait

wave
Vivo X60t, Yuk Kenalan Sama Fitur dan Spek HP dengan Inovasi Kamera yang Mengejutkan Ini!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Vivo X60t jika dilihat secara keseluruhannya.

OnePlus Nord CE 5G, Sebuah HP dengan Kesempurnaan Koneksi dan Performa di Genggaman!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP OnePlus Nord CE 5G jika dilihat secara keseluruhannya.

Tengok Yuk Fitur Menariknya HP OnePlus 9R, Sebuah Smartphone yang Pamerkan Elegansi dan Performa Kelas Atas!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP OnePlus 9R jika dilihat secara keseluruhannya.

Melangkah Maju dengan Desain Ringan dan Performa Canggih, Ini Dia HP Realme GT Neo!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Realme GT Neo jika dilihat secara keseluruhannya.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;