Mengulik Spesifikasi HP ZTE S30 yang Unggul di Fitur Pengambilan Gambar Berkat Kamera Beresolusi 64MP!

Ket foto: HP ZTE S30 (foto/website resmi ZTE)
Ket foto: HP ZTE S30 (foto/website resmi ZTE) Source: (foto/website resmi ZTE)

Kupas tuntas, gemasulawesi - HP ZTE S30 meskipun belum secara resmi hadir di Indonesia telah menghadirkan sejumlah fitur unggulan yang membuatnya patut diperhitungkan.

Beberapa fitur yang dibawa oleh HP ini juga memikat banyak penggemarnya walaupun memang ZTE S30 sendiri sudah cukup lama diluncurkan.

Dimana HP ZTE S30 ini akan menawarkan pengalaman visual yang halus dengan layar IPS LCD 6.67 inci dan disini ZTE berani memberikan refresh rate 90Hz, menjadikannya ideal untuk penggunaan sehari-hari.

Baca Juga: Huawei nova Y60, HP yang Punya Layar Luas dan Baterai Besar! Sayangnya Belum Resmi di Indonesia

ZTE S30 menjanjikan kinerja yang cukup kencang untuk menjalankan berbagai aplikasi dan tugas multitasking dengan chipset berjenis Qualcomm Snapdragon 720G.

Sektornya kamera juga cukup bisa diandalkan, dengan konfigurasi empat kamera belakang, termasuk lensa utama 64 MP, ultrawide 8 MP, macro 5 MP, dan 2 MP untuk mendukung berbagai kebutuhan fotografi.

Desain perangkat ini juga patut mendapatkan sorotan dengan dimensi yang ramping 164.8 x 76.4 x 7.9 mm dan bobot 184 gram.

Baca Juga: Huawei Enjoy 20e, HP yang Jadi Pilihan Ekslusif Menarik dengan Kapasitas Memori Besar Mencapai 128 GB!

Ada pula fitur sensor sidik jari di layar menambahkan lapisan keamanan yang modern dan elegan pada HP ZTE S30 ini.

Disini smartphone ZTE S30 hadir dengan baterai Li-Ion 4000 mAh yang mendukung pengisian cepat 30W, memastikan daya tahan baterai optimal dalam sekejap.

Dari segi konektivitas, ZTE S30 memiliki fitur lengkap seperti Wi-Fi dual-band, Bluetooth 5.1, dan USB Type-C 2.0.

Baca Juga: HP yang Menjanjikan Pengalaman Lebih Keren dengan Spesifikasi Solid, Ini Dia Lenovo K13!

Meskipun belum dilengkapi dengan NFC dan infrared, kehadiran jack audio 3.5mm tetap memudahkan pengguna untuk menikmati audio secara tradisional.

Warna Black dan Pink atau Blue memberikan variasi estetika yang menarik bagi penggunanya.

Secara keseluruhan, kehadiran ZTE S30 menambah pilihan menarik di pasar smartphone dengan kombinasi layar canggih, performa handal, dan kemampuan fotografi yang menonjol.

Baca Juga: Samsung Galaxy XCover 6 Pro, HP ini Tawarkan Keandalan Tangguh dengan Layar 120 Hz dan Kemampuan 5G yang Gesit!

Tentunya jika melihat secara keseluruhan, HP ini cocok untuk penggunaan sehari-hari atau sebagai pilihan yang menarik di segmen kelasnya. (*/Desi)

...

Tags

Artikel Terkait

wave
Motorola Moto G Stylus 2021, HP yang Menarik Perhatian Berkat Performa Unggul dan Dukungan Stylus Pen!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Motorola Moto G Stylus 2021 jika dilihat secara keseluruhannya.

Huawei nova 8 SE Youth, HP Bergaya Desain Minimalis yangTangguh dan Punya Storage Besar!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Huawei nova 8 SE Youth jika dilihat secara keseluruhannya.

Huawei Nova 8, Mengulik Spesifikasi dari HP yang Punya Layar OLED 90Hz dan Fitur Pengisian Cepat 66W!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Huawei Nova 8 jika dilihat secara keseluruhannya.

Ini Dia Spesifikasi dari HP Meizu 18, Sebuah Smartphone yang Punya Bodi Elegan dan Memikat Hati!

mengetahui spesifikasi dan juga fitur-fitur unggulan yang ditawarkan oleh HP Meizu 18 jika dilihat secara keseluruhannya.

Berita Terkini

wave

Hening di Balik Bukit: Berakhirnya Era Yunus di Tambang Tombi

Operasi tambang yang digawangi Yunus akhirnya berhenti, saat ini dikabarkan pelaku tambang satu ini sudah pulang ke kampung halamannya.

Sajian Baru untuk Penggila Genre Laga Horor, Inilah Sinopsis Film They Will Kill You, Dibintangi Zazie Beets dari Deadpool 2

Zazie Beetz membintangi film laga horor They Will Kill You, yang menyajikan kisah menakutkan yang penuh dengan aksi yang mendebarkan

Inilah Sinopsis Film Greenland 2: Migration, Perjalanan yang Berbahaya setelah Bencana yang Mengakhiri Peradaban

Sekuel film Greenland, berjudul Greenland 2: Migration, akan tiba awal 2026 nanti, menceritakan kisah kehidupan setelah bencana

Membisu di Balik Deru Alat Berat: Teka-teki Bungkamnya Polres Parigi Moutong dalam Pusaran Tambang Ilegal Buranga

Kinerja Polres Parigi moutong tampaknya perlu dievaluasi berkaitan dengan keberadaan tambang ilegal buranga yang dinilai tak tersentuh hukum

Nasib Nyawa di Gunung Nasalane: Menanti Keadilan yang Belum Menyentuh Dg Aras

Hukum yang tak bertaring dihadapan pemodal tambang ilegal, hampir terjadi disemua titik PETI yang tersebar di Parigi moutong.


See All
; ;