Siapa Tetsuya Yamagami Pelaku Penembakan Mantan PM Jepang?

<p>Ket Foto: Tetsuya Yamagami (Sumber Foto/The Yomiuri Shimbun/Japan News)</p>
Ket Foto: Tetsuya Yamagami (Sumber Foto/The Yomiuri Shimbun/Japan News)

Hukum, gemasulawesi – Tetsuya Yamagami diketahui memiliki tempat tinggal di lantai delapan sebuah bangunan kecil. Di lokasi tempat tinggal Yamagami lantai dasarnya penuh dengan bar tempat pelanggan minum dan berkumpul.

Seorang tetangga Tetsuya Yamagami, seorang wanita berusia 69 tahun yang tinggal di lantai bawah, melihatnya tiga hari sebelum pembunuhan Abe.

“Saya menyapa tetapi dia mengabaikan saya. Dia hanya melihat ke samping tanpa mengenakan topeng. Yamagumi terlihat gugup,” kata wanita dengan nama keluarga Nakayama dikutip dari reuters.

Menurut informasi Yamagumi membayar sewa 35.000 yen per bulan untuk tempat tinggalnya tersebut.

Seorang wanita Vietnam yang tinggal dua pintu dari Yamagami dan bernama Mai mengatakan dia tampak jauh.

“Saya melihatnya beberapa kali. Saya menyapanya di lift, tetapi dia tidak mengatakan apa-apa,” ungkapnya.

Menurut informasi polisi, pelaku yang bertugas di Angkatan Laut Jepang dari 2002 hingga 2005 berniat membunuh Abe.

Yamagami bergabung dengan unit pelatihan di Sasebo, pangkalan angkatan laut utama di barat daya, dan ditugaskan ke bagian artileri perusak, kata juru bicara itu. Yamagumi setelah itu ditugaskan pada sebuah kapal pelatihan di Hiroshima.

“Dalam melaksanakan tugas mereka hanya menjalankan perintah, sehingga sulit dipercaya pengetahuan merakit senjata didapatkannya saat masih aktif menjalankan tugas, katanya.

Beberapa waktu setelah meninggalkan angkatan laut, Yamagami mendaftar di sebuah perusahaan perekrutan dan, pada akhir tahun 2020, mulai bekerja di sebuah pabrik di Kyoto sebagai operator forklift. (*/Fan)

Ikuti Update Berita Terkini Gemasulawesi di : Google News

Baca: Mantan PM Jepang Shinzo Abe Ditembak Gunakan Senjata Rakitan

...

Artikel Terkait

wave

Mantan PM Jepang Shinzo Abe Ditembak Gunakan Senjata Rakitan

Pelaku penembakan mantan Perdana Menteri (PM) Jepang Shinzo Abe ternyata hanya ditembak menggunakan senjata rakitan.

Dugaan Penganiayaan Anak Diatas Kapal, Polisi Makassar Dalami Kasus

Dugaan penganiayaan anak, Dicky Perdana 12 tahun di atas Kapal Dharma Kencana 7 karena dituduh mencuri ponsel hingga meninggal, polisi

Heboh Kontes Waria Dibatalkan, Warga Sidrap Diancam Pakai Badik

Heboh usai mengusulkan agar Pemerintah Daerah batalkan kontes fashion show waria, seorang warga di Sidrap, Sulawesi Selatan

Diduga Jadi Korban Penculikan, Dua Anak di Makassar Dijadikan Jaminan

Diduga jadi korban penculikan di Makassar, Sulawesi Selatan, dua orang anak yang masih berusia belasan tahun

Penjual Busur Panah di Makassar Dibekuk Polisi

Penjual busur panah pria berinisial MA di Kota Makassar, Sulawesi Selatan ditangkap polisi. Selain membuat busur Pria 33 tahun

Berita Terkini

wave

Inilah Sinopsis Danyang Wingit Jumat Kliwon, Film Horor tentang Unsur Mistis dalam Budaya Jawa yang Dibintangi Celine Evangelista

Danyang Wingit Jumat Kliwon adalah film horor yang dibintangi oleh Celine Evangelista, berfokus pada unsur mistis dalam budaya Jawa

Janggal, Kejati Sulteng Belum Tetapkan Tersangka Dalam Kasus Dugaan Gratifikasi 500 Juta Tiga Proyek Jalan di Parigi Moutong

Sudah disita Kejati ratusan juta dana dugaan hasil gratifikasi, tapi anehnya belum ada tindaklanjut dari pihak kejaksaan.

Jadi Debut Bunda Corla di Layar Lebar, Inilah Sinopsis Mertua Ngeri Kali, Film Drama Komedi yang Lucu sekaligus Menyentuh Hati

Mertua Ngeri Kali adalah film drama komedi yang menghibur sekaligus menyentuh hati, dibintangi Bunda Corla yang kocak

Menyoroti Misteri dan Kepercayaan seputar Gunung Merbabu, Inilah Sinopsis Film Horor Kuncen

Kuncen adalah film horor yang akan hadir di bioskop November mendatang, membawa kisah seputar mitos di Gunung Merbabu

PT Bukit Asam Catat Produksi dan Penjualan Batu Bara Tumbuh, Optimis Hadapi Tekanan Pasar Global

PTBA mencatat produksi 35,90 juta ton hingga kuartal III-2025, didukung efisiensi, penjualan meningkat, permintaan pasar kuat.


See All
; ;